Penandatangan MoU FKM UAD dengan FKM UI
Pada hari Minggu 04 Desember 2022 bertempat di kampus 3 Universitas Ahmad Dahlan fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Ahmad Dahlan (FKM UAD) kedatangan tamu Istimewa dari Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia (FKM UI). Dalam pertemuan tersebut dihadiri oleh Prof, dr, Mondastri Korib Sudaryo, M.Sc., DSC selaku Dekan FKM UI, beserta Dr. Indri Hapsari Susilowati, SKM, MKK dan Tim Kerjasama FKM UI, sedangakan dari Pihak FKM UAD hadir Dekan Rosyidah, S.E., M.Kes., Ph.D. , Wakil Dekan 1 Muhammad Syamsu Hidayat, PhD, Ketua Program Studi Gizi Dr.Dyah Suryani, S.Si,M.Kes. para sekretaris Program Studi Ilmu Kesehatan Masyarakat Ahmad Faizal Rangkuti, S.KM., M.Kes, & Program Studi Gizi Firman, SKM., M.P.H., Para Ketua Peminatan Liena Sofiana, S.K.M., M.Sc (Epidemiologi), Ahmad Ahid Mudayana, S.K.M.,M.P.H (Manajemen Rumah Sakit) Fitriana Putri Utami, S.K.M., M.Kes (Kesehatan Reproduksi), Khoiriyah Isni, S.KM.,M.Kes ( Promosi Kesehatan Dan Ilmu Perilaku), Tim Perjanjian Kerja Sama Suci Musvita Ayu S.K.M., M.P.H, Oktomi Wijaya S.K.M., M.Sc, Nur Syarianingsih Syam, S.K.M.,M.Kes , Desi Nurfita, S.K.M., M.Kes. Terimakasih untuk bantuanya untuk Nur’aini Fatmiyati selaku kepala tata usaha FKM UAD & Ratnasari Muliyaningsih, S.E.
Penandatanganan perjanjian meliputi kerjasama pengembagnan kegiatan pendidikan seperti pertukaran pelajar, pertukaran dosen pengajar, selain kegiatan pendidikan kerjasama ini juga mencangkup di kegiatan penelitian dan pengabdian kepada masyakarat di bidang kesehatan masyarakt.
Alhamdulilah, diskusi implementasi kerjasama berjalan lancar & banyak peluang yang positive untuk pengembangan Fakultas Kesehatan Masyarakat kedepan, seputar Tridarma, terutama program Credit Transfer, join collaboration, join publication, konsultasi pengembangan Program Studi sampai mencapai Akreditasi unggull, peluang studi S3. Semoga kerjasama ini berjalan optimal kedepanya, serta membawa manfaat bagi kedua belah pihak, serta Masyarakat.